Top 5 News: Kabar Mengejutkan AC Milan hingga Messi yang Selamatkan Barcelona
FOOTBALL265.COM - Ada pemberitaan menarik hari ini, Selasa (03/05/21), mulai dari kabar mengejutkan dari AC Milan hingga Lionel Messi yang jadi penyelamat Barcelona saat bertandang ke markas Valencia. Berikut top 5 news INDOSPORT.
Rekap Rumor Transfer: Kabar Mengejutkan dari AC Milan, Liverpool Ditinggal Salah
Berdasarkan rumor transfer, Senin (03/05/21), terdapat kabar mengejutkan dari AC Milan hingga Liverpool yang terancam ditinggal striker terbaiknya, Mohamed Salah.
Kabar mengejutkan apa yang datang dari AC Milan? Benarkah Liverpool akan benar-benar ditinggalkan striker andalannya, Mohamed Salah, pada bursa transfer mendatang?
Baca selengkapnya klik di sini
Kento Momota Sebut Pemain Bulutangkis Terhebat di Dunia untuk Saat Ini, dari Indonesia?
Pebulutangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota menganggap pemain ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya masuk ke dalam kategori ini.
Masuk ke dalam kategori pebulutangkis yang seperti apa Kevin Sanjaya menurut Kento Momota? Siapakah yang disebut sebagai pebulutangkis terhebat saat ini oleh wakil Jepang?
Baca selengkapnya klik di sini
Pose Menawan Ratu Bulutangkis Malaysia Goh Liu Ying di Atas Ranjang
Pebulutangkis ganda campuran independen Malaysia, Goh Liu Ying, memamerkan pose menawan di atas ranjang yang membuatnya semakin terlihat cantik.
Seperti apa pose menawan yang diperlihatkan oleh peraih perak Olimpiade Rio 2016 tersebut di atas ranjang dan sukses menyita banyak perhatian?
Baca selengkapnya klik di sini
1. Top 5 News: Kabar Mengejutkan AC Milan hingga Messi yang Selamatkan Barcelona
Barcelona Tawarkan Bintangnya ke Inter Milan dan Juventus dengan Maksud Terselubung
Raksasa LaLiga Spanyol, Barcelona dikabarkan sedang mencoba menawarkan wonderkidnya kepada Inter Milan dan Juventus dengan maksud terselubung
Siapakah wonderkid yang ditawarkan oleh Barcelona ke dua tim raksas Serie A Italia, Inter Milan dan Juventus pada bursa transfer musim panas mendatang?
Baca selengkapnya klik di sini
Hasil LaLiga Spanyol Valencia Vs Barcelona: Untung Ada Messi!
Lionel Messi kembali menjadi pahlawan bagi Barcelona saat berhadapan dengan Valencia di Mestala stadioum, Senin (03/05/21) di pertandingan pekan ke-34 LaLiga Spanyol 2020/21.
Seperti apa kontribusi yang diberikan oleh Lionel Messi untuk membawa Barcelona meraih kemenangan tipis kontra Valencia di laga pekan ke-34 LaLiga Spanyol 2020/21?
Baca selengkapnya klik di sini