Liga Spanyol

Pelatih Real Madrid Akui Andres Iniesta Seharusnya Menang Ballon d'Or

Sabtu, 28 April 2018 14:34 WIB
Editor: Gerry Crisandy
© Getty Image
Andres Iniesta saat mengangkat trofi Copa Del Rey. Copyright: © Getty Image
Andres Iniesta saat mengangkat trofi Copa Del Rey.

Masa bakti 22 tahun Andres Iniesta pada Barcelona dipastikan berakhir di akhir musim mendatang.

Legenda Barcelona tersebut secara resmi mengumumkan keputusannya untuk meninggalkan Camp Nou.

3