Bola Internasional

Ungkapan Bahagia Lozano, Sang Penakluk Jerman di Piala Dunia 2018

Senin, 18 Juni 2018 01:26 WIB
Editor: Matheus Elmerio Giovanni
© fifa.com
Hirving Lozano dengan penghargaan pemain terbaik di laga Jerman vs Meksiko, Grup F Piala Dunia 2018, Minggu (17/06/18). Copyright: © fifa.com
Hirving Lozano dengan penghargaan pemain terbaik di laga Jerman vs Meksiko, Grup F Piala Dunia 2018, Minggu (17/06/18).

Jerman harus menelan kekalahan tipis 1-0 dari Meksiko di laga perdana Grup F Piala Dunia 2018, Minggu (17/06/18) kemarin malam.

Gol tunggal Meksiko dicetak oleh Hirving Lozano pada menit ke-35 yang gagal diantisipasi oleh Manuel Neuer. Gol tersebut menjadi gol kemenangan Meksiko atas Jerman.

185