x

Hasil Lengkap Pertandingan 5 Liga Elite Eropa: Liverpool Dramatis, Barcelona Mulus

Senin, 3 Desember 2018 06:41 WIB
Editor: Prio Hari Kristanto
Logo Hasil Liga Elite Eropa.

FOOTBALL265.COM - Pertandingan sepak bola di 5 liga elite Eropa baru saja dimainkan pada hari Minggu (02/12/18) malam dan Sabtu (03/12/18) dini hari tadi.

Di Spanyol, Barcelona berhasil menang atas tamunya Villarreal dengan skor 2-0. Atas kemenangan ini, Barcelona kembali menempati posisi puncak usai di laga lainnya Sevilla bermain imbang melawan Alaves. 

Sementara itu di tanah Italia, duel besar antara AS Roma vs Inter Milan harus diakhiri dengan skor imbang 2-2. Hasil ini terbilang cukup adil lantaran kedua tim sama-sama bermain menyerang. 

Baca Juga

Di tanah Inggris, Liverpool berhasil menjaga jarak dengan Manchester City usai menang dramatis atas Everton melalui gol injury time Divock Origi. 


1. Hasil Lengkap Pertandingan 5 Liga Elite Eropa

Proses terjadinya gol Origi ke gawang Everton yang dijaga Jordan Pickford.

Berikut ini hasil lengkap pertandingan di 5 Liga Elite Eropa, Minggu (02/12/18) hingga Senin (03/12/18) dini hari:

Liga Inggris

Southampton FC 2 - 2 Manchester United
Chelsea FC 2 - 0 Fulham FC Guarda 
Arsenal FC 4 - 2 Tottenham Hotspur
Liverpool FC 1 - 0 Everton FC

Serie A

Fiorentina 0 - 3 Juventus
Sampdoria 4 - 1 Bologna 
Milan 2 - 1 Parma 
Frosinone 1 - 1 Cagliari 
Sassuolo 0 - 0 Udinese
Torino 2 - 1 Genoa
Sen 03/12/18 Chievo 1 - 1 Lazio
Roma 2 - 2 Inter Milan

La Liga Spanyol

Getafe 3 - 0 Espanyol 
Real Madrid 2 - 0 Valencia 
Real Betis 1 - 0 Real Sociedad 
Girona 1 - 1 Atlético Madri

Bundesliga 

Hoffenheim 1 - 1 Schalke 04 
RB Leipzig 2 - 0 Borussia M'gladbach
Eintracht Fran… 1 - 2 Wolfsburg

Ligue 1

Angers SCO 1 - 1 SM Caen 
En Avant Guingamp 0 - 0 OGC Nice 
AS Monaco FC 1 - 2 Montpellier HSC 
Nîmes Olympique 3 - 0 Amiens SC 
Toulouse FC 2 - 2 Dijon FCO 
Olympique de Marseille 0 - 0 Stade de Reims 
Stade Rennais FC 1 - 4 RC Strasbourg 
FC Girondins d… 2 - 2 Paris Saint-Germain

Ikuti Terus Berita Sepak Bola Internasional dan Olahraga Lainnya Hanya di FOOTBALL265.COM

LiverpoolBarcelonaInter MilanLiga Primer InggrisBola Internasional

Berita Terkini