1.8K
Rekap Hasil NBA 2023: Chicago Bulls dan Oklahoma City Thunder Selangkah ke Play-off
© REUTERS/Dan Hamilton

Pertandingan NBA antara Toronto Raptors vs Detroit Pistons. (Foto: REUTERS/Dan Hamilton)
Thunder Menang Atas
Akan tetapi, Thunder dalam pertandingan ini mampu tampil menawan dengan dua pemain, Josh Giddey dan Shai Georgeus-Alexander mengemas masing-masing 31 dan 32 poin.
Sementara, Luguentz Dort juga tampil apik dengan mengemas 27 poin dan membuat Thunder menekuk Pelicans dengan skor 123-118 di Smoothie King Center.
Selepas pertandingan ini, Oklahoma City Thunder akan menghadapi Minnesota Timberwolves untuk memperebutkan satu tempat dari play-off Wilayah Barat NBA 2023.
Rekap Hasil NBA pada hari Kamis (13/04/23)
Toronto Raptors 105-109 Chicago Bulls
New Orleans Pelicans 118-123 Oklahoma City Thunder