eSports

Inilah Meta Mobile Legends "Nice one, Baby" yang Ramai di Filipina

Kamis, 29 April 2021 16:48 WIB
Penulis: Deodatus Kresna Murti Bayu Aji | Editor:
© gamebrott
Ling, hero Assassin di game eSports Mobile Legends - Bang Bang. Copyright: © gamebrott
Ling, hero Assassin di game eSports Mobile Legends - Bang Bang.
Alasan Disebut Nice one, Baby

Ada alasan unik mengapa meta ini disebut nice on, baby. Bila ada pasangan kekasih sedang mabar, biasanya sebagai laki-laki memilih hero assasin.

Kemudian si wanita akan memilih hero suport guna membantu si laki-laki tetap bisa bertarung selama terjadi war. Ketika laki-laki tersebut melakukan aksi yang hebat, si wanita akan takjub dan mengatakan "nice one, baby".