30.3K
Max Metino Ungkap Suka Duka Latih Aktor Randy Pangalila Jadi Petarung MMA
© TVONE
Suka Duka Melatih Randy
Max sendiri sebagai orang yang terjun langsung melatih Randy sebelum memulai debutnya merasa bahwa pemeran dalam sinetron Cinta Fitri ini memang meliki semangat berlatih yang tinggi.
"Tentunya pada saat Randy lagi dilatih dia sampe KO, dia sampe mau pingsan. Tentu sedih melihat dia, tapi itu duka cita yang merupakan suatu suka cita. Makanya setelah itu Randy akan lebih kuat lagi," kata Max.