3.1K
Jadwal UFC Vegas 33 Akhir Pekan Ini: Uriah Hall vs Sean Strickland
Jadwal UFC Vegas 33
Selain Uriah Hall vs Sean Strickland di kartu utama, juga terdapat pertarungan seru lainnya antara Shamil Abdurakhimov vs Chris Daukaus di kelas berat sebagai co-main card.
Shamil Abdurakhimov sendiri merupakan petarung peringkat ketujuh di divisi kelas berat. Sedangkan Chris Daukaus berada di posisi ke-10 di heavyweight bout UFC.
Berikut jadwal dan daftar petarung UFC Vegas 33, Minggu (01/08/21):
Main Card – 08:00 WIB
- Uriah Hall vs Sean Strickland (middleweight)
- Shamil Abdurakhimov vs Chris Daukaus (heavyweight)
- Cheyanne Buys vs Gloria de Paula (women strawweight)
- Kyung Ho Kang vs Rani Yahya (bantamweight)
- Sam Alvey vs Roman Kopylov (middleweight)
- Bryan Barberena vs Jason Witt (welterweight)
Preliminary Card – 05:00 WIB
- Mounir Lazzez vs Niklas Stolze (welterweight)
- Wu Yanan vs Nicco Montano (women bantamweight)
- Melsik Baghdasaryan vs Coliin Anglin (featherweight)
- Chris Gruetzemacher vs Rafa Garcia (lightweight)
- Danny Chavez vs Kai Kamaka III (featherweight)
- Jinh Yu Frey vs Ashley Yoder (women strawweight)
- Ronnie Lawrence vs Trevin Jones (bantamweight)
- Philip Rowe cs Orion Cosce (welterweight)
- Zarrukh Adashev vs Ryan Benoit (flyweight)