20.1K
4 Aksi Kontroversial Malaysia Terhadap Indonesia dalam Dunia Olahraga
Bendera Terbalik Pemain U-16 Malaysia
Berawal dari unggahan pemain Timnas sepak bola Malaysia U-16, Amirul Ashrafiq Hanifah lewat instastory instagramnya @amirulash9 yang memperlihatkan bendera Indonesia secara terbalik, Netizen asal Indonesia langsung naik pitam dan membanjiri kolom komentarnya dengan hujatan.
Sebenarnya apa yang pemain 16 tahun itu tuliskan cukup sederhana yakni emoticon bendera putih-merah. Namun lantaran sebenarnya dirinya akan menuju Indonesia, bukan Polandia seperti emoticon bendera yang disematkannya, muncul dugaan bahwa apa yang dilakukan Amirul memang memiliki tendensi negatif ke Indonesia.
© Istimewa
Pemain Timnas U-16 Malaysia melecehkan Indonesia.