10.6K
3 Olahraga yang Bikin Awet Muda Tanpa Operasi Plastik
Renang
Renang menjadi salah satu olahraga yang sangat bermanfaat bagi tubuh dan bikin awet muda. Dengan rutin berenang, akan mengurasi resiko meninggal muda sebanyak 28 persen daripada yang tidak berolahraga.
Berenang akan menurunkan resiko osteoporosis, kanker payudara, menurunkan berat badan, resko diabetes, dan mencegah depresi serta stres. Dengan terhindar dari berbagai penyakit sudah tentu akan membuat wajah dan tubuh kelihatan lebih muda.