Top News

Top 5 News: Sosok Javier Pastore di Timnas U-19, Kritikan Pedas Pelatih Argentina

Kamis, 17 September 2020 06:05 WIB
Penulis: Deodatus Kresna Murti Bayu Aji | Editor: Indra Citra Sena
 Copyright:

FOOTBALL265.COM - Berikut berita-berita yang masuk Top 5 News di INDOSPORT selama Rabu (16/9/20), termasuk adanya sosok Javier Pastore di timnas Indonesia U-19.

Selain itu, ada berita yang tak kalah menarik seperti Tottenham berhasil menikung Manchester United dalam perburuan Gareth Bale hingga Pelatih Argentina kritik kualitas permainan timnas Indonesia U-19.

Penasaran dengan kelanjutannya beritanya, yuk simak penjabarannya berikut ini:

1. Ada Sosok Javier Pastore di Timnas U-19?

Pelatih asal Argentina yang juga mantan pemain Perseman Manokwari, Carlos Alberto Gomez, menyebut kalau di timnas Indonesia U-19 ada sosok Javier Pastore.

Lantas siapa pemain timnas Indonesia U-19 yang mengingatkan Carlos Alberto Gomez kepada Javier Pastore?

Baca Selengkapnya: Kagum, Pelatih Argentina Sebut Ada Sosok Javier Pastore di Timnas U-19

2. Tottenham Hotspur Tikung Manchester United Dalam Perburuan Bale

Tottenham Hotspur kabarnya berhasil menikung Manchester United dalam perburuan Gareth Bale dari Real Madrid. Bagaimana cara Tottenham Hotspur dalam ambisi memulangkan Gareth Bale di bursa transfer musim panas ini?

Baca Selengkapnya: Man United Kena Tikung, Bale 'Resmi' Milik Tottenham Hotspur dengan 1 Syarat

3. Petarung MMA Masuk Rumah Sakit Gara-gara Alat Vital

Petarung Mixed Martial Arts (MMA), Peter Stanonik harus dilarikan ke rumah sakit setelah alat vitalnya terkena tendangan maut oleh Raymond Daniels selaku lawannya. Ingin tau bagaimana kronologi dan video pertarungan yang membuat Stanonik harus dilarikan ke rumah sakit?

Baca Selengkapnya: Alat Vitalnya Kena Tendangan Maut, Petarung MMA Ini Langsung Masuk Rumah Sakit

4. AC Milan Lempar 'Durian Runtuh' ke Juventus

Klub Serie A Liga Italia, AC Milan, kabarnya bakal melempar 'durian runtuh' ke Juventus terkait mantan winger AS Roma yang saat ini membela klub China, Shanghai Shenhua yakni Stephan El Shaarawy.

Lantan, mengapa AC Milan tiba-tiba mundur dalam perburuan Stephan El Shaarawy?

Baca Selengkapnya: AC Milan Lempar 'Durian Runtuh' ke Juventus Terkait Eks Winger AS Roma

5. Pelatih Argentina Kritik Kualitas Timnas Indonesia U-19

Pelatih asal Argentina, Carlos Alberto Gomez, menyoroti kekalahan Timnas Indonesia U-19 dari Kroasia dalam partai uji coba di Kroasia, Selasa (8/9/20).

Kekalahan telak 1-7 itu dikiritik habis-habisan oleh Carlos Alberto Gomez. Bagaimana bunyi kritikan yang dilancarkan kepada pasukan Shin Tae-yong?

Baca Selengkapnya: Timnas U-19 Dibantai Kroasia, Pelatih Argentina Singgung Kualitas Indonesia