2K
Lepas Keberangkatan Kontingen Sumut ke Peparnas Papua, Ini Pesan Edy Rahmayadi
© Humas KONI Sumut

Gubernur Sumut, Edy Rahmayadi (tengah kaos hitam), saat memberikan dukungan langsung kepada atlet Sumut di PON Papua.
Jumlah Kontingen
Sementara, jumlah kontingen Sumut di pesta olahraga paralimpik empat tahunan ini berjumlah 110 orang dengan rincian 66 atlet serta 44 ofisial dan pendamping.
Di edisi kali ini, Sumut mengikuti 9 cabang olahraga, yakni atletik, tenis meja, catur, angkat berat, bulu tangkis, judo, tenis lapangan, panahan dan menembak.
“Dari 9 Cabor yang kita persiapkan semua atlet menunjukkan peningkatan prestasi, termasuk dua cabor perdana yaitu tenis lapangan dan panahan. Bahkan ada limit-limit internasional yang dipecahkan beberapa atlet. Insya Allah, kami sangat optimis dengan persiapan mereka, prestasi akan lebih baik lagi,” tutup Ketua Umum NPC Sumut, Alan Sastra Ginting.