23K
MotoGP
Tiru Pogba, Ini Makna Mulia di Balik Selebrasi Marquez
© Twitter/Repsol Honda

Marc Marquez melakukan lap of honor untuk mengenang Nicky Hayden.
Tribute untuk Hayden
Usai memastikan kemenangan, Marquez juga melakukan lap of honour dengan mengibarkan bendera Nicky Hayden. Selebrasi yang dilakukan dengan cara unik itu rupanya adalah sebuah kemenangan khusus yang ia tujukan untuk menghormati Nicky Hayden yang telah meninggal dunia akibat kecelakaan tahun lalu.
The undisputed King of @COTA 🇺🇸
— MotoGP™🏁🇺🇸 (@MotoGP) April 22, 2018
The number 93 wins his 93rd #MotoGP race 🔥#RideOnKentuckyKid pic.twitter.com/YrLTAYqEGb
“Saya ingin melakukan selebrasi kehormatan dengan bendera Nicky karena dia adalah teman baik dan pembalap penting untuk Amerika dan untuk Honda. Saya merasa itu adalah momen yang tepat,” ujar Marc dari GPone.