MotoGP

Jelang MotoGP Spanyol 2018, 5 Sejarah Dramatis Ini Tersimpan di Sirkuit Jerez

Jumat, 4 Mei 2018 18:58 WIB
Penulis: Annisa Hardjanti | Editor: Isman Fadil
© Crash
Valentino Rossi dan Casey Stoner Copyright: © Crash
Valentino Rossi dan Casey Stoner
4. Penyataan Menohok Stoner ke Rossi

Tidak ada yang pernah akan lupa dengan insiden ketika Rossi membuat pembalap Australia Casey Stoner terjatuh saat menjalani balapan MotoGP Spanyol 2011 lalu. Rossi sadar betul akan kesalahan tersebut.

Rossi pun mendatangi Stoner berada untuk meminta maaf usai balapan berakhir. Kata-kata legenda itu pun terucap untuk menggambarkan sosok Rossi di lintasan. "Ambisimu melebihi kemampuanmu."