Pembalap Yamaha Valentino Rossi hanya mampu finis diurutan lima dalam ajang balapan MotoGP 2018 yang berlangsung di Sirkuit Jerez, Spanyol, Minggu (06/05/18).
Rossi sendiri selama balapan tak mampu berbuat banyak. Sebab dirinya mendapat duel ketat di tengah balapan tersebut. Rekan setimnya sendiri, Maverick Vinales juga memacu motornya kurang apik.