9.6K
MotoGP
Kecelakaan Parah, Begini Kondisi Akhir Michele Pirro
© Twitter MotoGP

Pembalap Ducati, Michele Pirro saat terjatuh dalam sesi latihan bebas kedua.
Sempat Gegar Otak dan Bahu Terkilir
Dilansir dari Crash, kabarnya akibat dari kecelakaan tersebut Pirro sempat mengalami gegar otak ringan dan bahunya juga terkilir.
You won't see a faster crash than this in #MotoGP!!! 😱😱😱 pic.twitter.com/migPHdL898
— MotoGP™🇮🇹🏁 (@MotoGP) June 1, 2018