Formula 1

Hasil Balapan F1 GP Portugal 2021: Drama Saling Salip, Hamilton Juara

Minggu, 2 Mei 2021 23:25 WIB
Editor: Coro Mountana
© Peter Fox/Getty Images
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, keluar sebagai pemenang balapan F1 GP Portugal 2020. Copyright: © Peter Fox/Getty Images
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, keluar sebagai pemenang balapan F1 GP Portugal 2020.
Hasil lengkap balapan F1 GP Portugal 2021

Di tempat keempat ada Sergio Perez yang berhasil melewati Lando Norris pada posisi kelima. Charles Leclerc kemudian mengambil tempat keenam mengalahkan Esteban Ocon dan Fernando Alonso.

10 besar pembalap di F1 GP Portugal 2021 akhirnya ditutup dengan Fernando Alonso dan Daniel Ricciardo serta Pierre Gasly. Pada akhrinya meski terjadi drama saling salip, tapi belum ada yang bisa menandingi kehebatan Lewis Hamilton yang juara F1 GP Portugal 2021.

10 besar F1 GP Portugal 2021

1. Lewis Hamilton

2. Max Verstappen

3. Valtteri Bottas

4. Sergio Perez

5. Lando Norris

6. Charles Leclerc

7. Esteban Ocon

8. Fernando Alonso

9. Daniel Ricciardo

10. Pierre Gasly