3.6K
Formula 1
Tak Hanya Dipecat, Mantan Race Director F1 Dapat Ancaman Pembunuhan
© REUTERS/Andrej Isakovic
Red Bull Yakin Hamilton dalam Motivasi Tinggi
Terakhir, Christian Horner juga memprediksi bahwa Lewis Hamilton akan sangat termotivasi untuk kembali bertarung dan menjadi juara di musim baru.
Namun Horner juga menyakini bahwa Hamilton akan mendapatkan saingan baru dari rekan setimnya George Russell.