Tampil Cepat di Tes Pramusim, Sean Gelael Optimistis Hadapi Seri Perdana FIA WEC
Sean Gelael sempat memberikan masukan penting untuk Sandiaga Uno selaku Menparekraf RI jelang digelarnya MotoGP Mandalika 2022.
Hal tersebut terjadi saat bincang-bincang santai di acara live Instagram bertajuk “Ngantri” (Ngobrol bareng Mas Menteri) di akun @pesona.indonesia dan @gelaelized pada Sabtu (05/03/22) kemarin.
Sean yang sedang berada di Amerika Serikat untuk persiapan balapan WEC 2022 pun memberikan masukan kepada Menparekraf berdasarkan pengalamannya, yakni agar balapan digelar dengan sukses serta persiapan matang dan minim kesalahan.
Selain itu, Sean Gelael juga mengatakan kepada Sandiaga Uno jelang MotoGP Mandalika 2022, terkadang sebagai pembalap yang senantiasa berhadapan dengan maut rasa takut itu bukan melulu datang dari lintasan balap.
Baca selengkapnya: Sean Gelael Ikut Beri Saran Penting untuk MotoGP Indonesia