Lin Dan sukses menguasai set pertama usai menaklukan Jonatan dengan skor 21-16. Jojo, sapaan akrab Jonatan Christie, sebenarnya mampu mengimbangi permainan Lin Dan hingga pertengahan gim pertama, ia tampil cukup merepotkan mantan pemain nomor satu dunia tersebut.
Baca Juga
Namun sayang Lin Dan mampu tampil cukup tenang hingga mampu membalik keadaan. Meski Jojo sempat mengejar dan membuatnya tertinggal satu angka saja, yakni 10-11 atas Lin Dan. Hingga akhirnya set pertama dimenangkan oleh Lin Dan dengan skor 21-14.