Bukan Aksi 'Tengil' Kevin, Ganda Malaysia Ungkap Penyebab Kekalahan di Piala Thomas 2018

Jumat, 25 Mei 2018 12:45 WIB
Penulis: Annisa Hardjanti | Editor: Ivan Reinhard Manurung
© Humas PBSI
Kevin Sanjaya/Marcus Fernaldi Gideon. Copyright: © Humas PBSI
Kevin Sanjaya/Marcus Fernaldi Gideon.

Pasangan ganda putra Malaysia Goh V Shem/Tan Wee Kiong harus menelan kekalahan mereka atas Indonesia dalam laga perempatfinal Piala Thomas 2018 pada Kamis (24/05/18) lalu. 

Indonesia yang diwakili oleh Kevin Sanjaya/Marcus Gideon berhasil menang dengan pertarungan tiga set melawan Malaysia dengan skor akhir 21-19, 20-22, dan 21-13.

1