3.7K
Catat! Ini 2 Ajang Terakhir Bulutangkis Dunia Jelang Berakhirnya 2018
© Humas PBSI

Selebrasi Anthony Sinisuka Ginting.
1. Victor Korea Masters 2018 (27 November – 02 Desember 2018)
Setelah berakhirnya Syed Modi International Badminton Championship 2018 nanti, dua hari berselang BWF selaku induk organisasi bulutangkis Internasional sudah menjadwalkan turnamen selanjutnya.
Turnamen yang bertajuk Victor Korea Masters 2018 ini bakal digelar mulai tanggal 27 November hingga 2 Desember 2018 yang bertempat di Gwangju Women’s University Stadium, Gwangju, Korea Selatan.
Untuk diketahui, ajang ini akan memperebutkan hadiah senilai 250 ribu USD atau senilai dengan Rp 3,6 Milliar. Sejumlah nama besar seperti, Anthony Sinisuka Ginting, Jonathan Christie hingga Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan bakal menjadi wakil Indonesia yang ikut turun di ajang ini.