3.7K
Jelang All England 2022, Beban Berat Menanti Musuh Bebuyutan Kevin/Marcus
© Shi Tang/Getty Images
Wakil Ganda Putra Malaysia di All England 2022
Selain Aaron Chia/Soh Wooi Yik, sektor ganda putra BAM yang dipimpin Rexy Mainaky, akan mengirimkan empat pasang ganda putra lainnya di All England 2022.
Mereka adalah Ong Yew Sin/Teo Ee Yi, Goh Sze Fei/Nur Izzuddin Rumsani, Man Wei Chong/Tee Kai Wun, dan Tan Wee Kiong/Tan Kian Meng. Menariknya, catatan ini adalah perwakilan ganda putra terbanyak Malaysia di ajang bulutangkis All England sejak tahun 2013 lalu.