13.5K
Hasil Korea Open 2022: Comeback atas Wakil Malaysia, Fajar/Rian Melesat ke Perempat Final
© PBSI

Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto di Korea Open 2022. Foto: PBSI
Fajar/Rian ke Perempat Final Korea Open 2022
Fajar/Rian akhirnya berhasil membungkus kemenangan di set ketiga dengan skor 21-13, sekaligus mengunci tiket ke babak perempat final Korea Open 2022.
Selanjutnya, Fajar/Rian sudah ditunggu lawan Malaysia lainnya yang berstatus unggulan keenam, yakni Ong Yew Sin/Teo Ee Yi. Laga tersebut akan digelar besok Jumat (08/04/22).