Masih Dibekap Cedera, Yeremia Rambitan Terus Disemangati Sahabat Sejatinya

Dua pebulutangkis ganda putra Indonesia, Bagas Maulana dan Pramudya Kusumawardana memiliki julukan kocak yang diberikan netizen.
Seperti diketahui kekuatan bulutangkis Indonesia sudah tak usah diragukan lagi sejak dulu, lantaran terus melahirkan para pemain hebat kelas dunia.
Khususnya di sektor ganda putra, di mana Indonesia sejak dahulu mendominasi dan regenerasinya pun terus melahirkan sejumlah atlet muda yang menjanjikan.
Saat ini, Indonesia memiliki tiga ganda putra Pelatnas PBSI yang mulai menjadi andalan untuk mengikuti turnamen internasional nan bergengsi.
Ketiga ganda putra tersebut ialah Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan dan Bagas Maulana/Muhammad Sohibul Fikri.
Baca selengkapnya: Bikin Wanita Dimabuk Visual, Ganda Putra Indonesia Punya Julukan Kocak dari Netizen