4.5K
Link Live Streaming Japan Open 2023: Ahsan/Hendra dkk Siap Banting Tulang
© PBSI
Live Streaming Japan Open 2023:
Jadwal Japan Open 2023 Hari Ini, Selasa (25/7/23) Mulai Pukul 08:00 WIB:
Lapangan 1
- Match 4 – 10.30 WIB: Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang)
- Match 6 – 11.00 WIB: Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti vs Nami Matsuyama/Chiharu Shida (Jepang)
Lapangan 2
- Match 2 – 08.50 WIB: Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati vs Tang Chun Man/Tse Ying Suet (Hong Kong)
- Match 4 – 10.30 WIB: Gregoria Mariska Tunjung vs Pornpawee Chochuwong (Thailand)
- Match 9 – 13.30 WIB: Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Kim Gi-jung/Kim Sa-rang (Korea Selatan)
Lapangan 4
- Match 7 – 11.50 WIB: Chico Aura Dwi Wardoyo vs Misha Zilberman (Israel)
*Sebagai catatan, perkiraan waktu pertandingan bisa berubah-ubah tergantung durasi pertandingan sebelumnya.
Link Live Streaming Korea Open 2023:
Sekadar informasi, iNews baru akan menayangkan pertandingan mulai hari kedua babak pertama yakni Rabu (26/7/23) hingga semifinal (29/7/23).
Sedangkan MNC TV mulai babak kedua pada Kamis (27/7/23) hingga final pada Minggu (30/7/23).
- BWF TV (Klik di Sini)
- BWF Tournamentsoftware (Klik di Sini)
- iNews (Klik di Sini)
- MNC TV (Klik di sini)
Peringatan!
*) Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu
*) INDOSPORT TIDAK BERTANGGUNG JAWAB atas perubahan jadwal dan kualitas siaran