12.8K
4 Kandidat Pengganti Suharno di Arema
Joko Susilo
Pria 44 tahun ini bukanlah orang asing lagi untuk Aremania dan warga Malang. Joko Susilo merupakan asisten pelatih Arema sejak tahun 2007 dan mengakhiri karier sebagai pesepakbola di Arema.
Melihat kedekatannya dengan Arema, maka sudah selayaknya pria kelahiran Cepu ini mampu menggantikan posisi Suharno sebagai pelatih kepala untuk tim Singo Edan.