9 Pemain Asing yang Bersyahadat Saat Bermain di Indonesia

Selasa, 25 April 2017 22:29 WIB
Editor: Ahmad Priobudiyono
© bola.com
Mantan pemain Deltras Sidoarjo, Danilo Fernando. Copyright: © bola.com
Mantan pemain Deltras Sidoarjo, Danilo Fernando.
Danilo Fernando

Pemain asli Brasil, Danilo Fernando memutuskan jadi muallaf pada Januari 2008 silam. Keputusannya masuk Islam lebih dipengaruhi karena ingin menikahi istrinya Windy Fitria Marzuki. 

Mantan pemain Persebaya Surabaya ini lantas mengganti namanya jadi Muhammad Danilo Fernando.

"Alhamdulillah, sampai hari ini puasaku belum bolong. Tapi di hari pertama, jujur, terasa sangat berat dan lemas rasanya," cerita saat pertama kali jalani puasa Ramadhan  Sabtu (06/09/08) seperti dikutip dari Detik.com.

4.4K