30K
SEA Games 2017
Menengok Prestasi Terbaik Timnas Indonesia di SEA Games
Juara SEA Games 1991
Tahun 1991, dengan tangan dingin Anatoli Polosin, Timnas Indonesia saat itu dikenal sebagai Young Guns-nya Asia Tenggara. Sebab di SEA Games 1991, Polosin, pelatih bertangan dingin asal Uni Soviet sanggup menjuarai cabor sepakbola dengan pemain mayoritas muda.
Di partai puncak, Sudirman dan kawan-kawan berhasil menumbangkan salah satu kekuatan terbaik Asia Tenggara, Thailand, lewat drama adu penalti.
© INTERNET
Juara Sea Games 1991.Edy Harto selaku penjaga gawang menjadi pahlawan Timnas Merah Putih. Kepiawaian serta ketenangannya di bawah mistar gawang membuat tiga pemain Thailand mampu digagalkan.