10.9K
Napak Tilas via 5 Fakta Perjuangan Sepakbola Korea Utara
Perjuangan di Masa Depan
Masih banyak yang harus ditingkatkan untuk tim Korea Utara, dan tentunya hal tersebut berpotensi untuk membawa mereka menjadi raksasa sepakbola Asia. Namun, untuk memulai itu semua, dibutuhkan konsentrasi dan pengembangan yang berangkat dari sepakbola di tingkat lokal mereka.
Korea Utara memiliki harapan yang cerah melihat mereka mampu menempati posisi ketiga di Piala Asia Timur 2015 lalu. Skuat negara otoriter itu sendiri juga memberikan sebuah perjuangan yang lebih dari biasa saat kualifikasi Piala Dunia 2018.
Dengan membangun pertunjukan yang menjanjikan, ditambah dengan mengasah pemain muda berbakat akan membawa nilai penting dalam usaha mengembangkan dunia sepakbola Korea Utara.