48.6K
Fakta Ilija Spasojevic Ini Tak Banyak Diketahui Publik, Nomor 5 Bikin Merinding
Nasionalismenya Tak Diragukan
Nah, ini yang bikin merinding, terutama Anda yang sudah jadi WNI. Nampaknya Anda harus belajar dari Spaso. Walau berkebangsaan Montenegro dan besar di negara bekas pecahan Yugoslavia tersebut, Spaso dikenal sangat cinta Indonesia. Ia pun tak jarang menunjukannya dalam sejumlah postingan-postingan di sosial media yang bertemakan nasionalisme. Ia juga bolak-balik mengutarakan keinginannya untuk menjadi WNI.
Selain Itu, istrinya adalah seorang WNI. Setelah kerasan bermain lebih dari 5 tahun di Indonesia, ia pun juga lantang mengungkapkan keinginannya untuk membela Timnas Merah Putih. Tuh, kan merinding.