Direktur Center for Behavioral Health di Ohio, Don Malone mengatakan kalau ciri lain penderita bipolar adalah mereka acap merasa terganggu dengan banyak hal. Sehingga sulit menyelesaikan suatu pekerjaan atau tugas dengan tuntas.
Baca Juga
Selain itu, ada juga ciri-ciri Bipolar lainnya seperti Suasana hati berubah, Bicara cepat, Mudah marah, dan Depresi. Penyakit ini bisa dialami oleh siapa saja, termasuk olahragawan yang punya kondisi fisik sehat.
Nah, kali ini INDOSPORT akan menghadirkan beberapa Pemain Sepakbola yang pernah mengalami depresi bahkan divonis terkena penyakit Bipolar.