Liga Indonesia

Head to Head Dua Stadion di 2 Kota Penyangga Ibu Kota

Rabu, 24 Januari 2018 20:44 WIB
Editor: Abdurrahman Ranala
© Petrus Manus Da'Yerimon/Football265.com
Stadion Benteng Taruna milik Persita Tangerang sudah memasuki tahap akhir pembangunan. Copyright: © Petrus Manus Da'Yerimon/Football265.com
Stadion Benteng Taruna milik Persita Tangerang sudah memasuki tahap akhir pembangunan.
Pemandangan

Dari segi pemandangan Stadion Benteng Taruna juga sedikit lebih unggul dibanding Stadion Benteng. Letaknya yang ada di daerah Kelapa Dua Tangerang membuat pemandangan di sekitar stadion belum banyak dihiasi bangunan-bangunan lain. Apalagi di sekitar Stadion Benteng Taruna kedepannya masih akan dibangun fasilitas olahraga lain seperti GOR mini, lapangan baseball, basket dan arena panjat tebing. 

Sedangkan Stadion Benteng yang berada di dalam kota dan dengan fasilitas umum lain seperti stasiun kereta. Membuat pemandangan di sekitar stadion sudah cukup sesak. Apalagi kondisi terakhir Stadion Benteng yang telah ditumbuhi rumput liar membuat pemandangan semakin tidak menarik. 

732