29.5K
Bola Internasional
Klub Sepakbola yang Mempunyai Logo Unik (Part 2)
© designfootball.com
Carolina Dynamo
Sama seperti namanya, Carolina Dynamo merupakan sebuah klub sepakbola yang berbasis di Amerika Serikat. Klub yang baru terbentuk pada tahun 1993 ini mempunyai bentuk logo yang cukup unik. Mereka menggunakan perpaduan warna pink dan biru yang mencolok mata.
Jika dilihat lebih teliti, klub yang bermain di USL Premier Development League ini memiliki persamaan lambang dengan Nottingham Forest. Keduanya sama-sama menggunakan detail gambar pohon beringin.