4.1K
Liga Italia
3 Alasan Napoli Bisa Raih Scudetto Musim Ini dan Rusak Dominasi Juventus
© Getty Images
Tidak tergantung pada satu nama
Napoli merupakan tim yang cukup spesial. Klub yang berasal dari kota Naples ini tidak menggantungkan diri terhadap satu pemain sebagai pencetak gol. Bukti terbaru dapat dilihat dari pertandingan melawan Cagliari. Menang lima kosong, semua gol yang dicetak oleh Partenopei berasal dari kaki pemain yang berbeda, yakni kuartet mereka (Dries Mertens, Lorenzo Insigne, Marek Hamsik dan Jose Callejon) plus nama Mario Rui.