27.7K
Bola Internasional
5 Lagu Terbaik Piala Dunia Paling Enak Didengar, Kamu Suka yang Mana?
© INDOSPORT

Shakira kekasih dari Gerard Pique.
2. Waka-Waka (This Time for Africa), Shakira (Afrika Selatan 2010)
Lagu berjudul Waka-waka (This Time for Africa) dibawakan oleh penyanyi cantik asal Kolombia, Shakira. Shakira membawakan lagu Waka-waka pada Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan.
Lagu Waka-waka sendiri menjadi sangat fenomenal karena mampu diingat dan dikenang oleh para pecinta sepakbola diseluruh dunia. Lagu Waka-waka mempunyai ciri khas penuh semangat dan memiliki goyangan yang energik.
Lagu Waka-waka merupakan salah satu lagu terbaik yang pernah ada di ajang Piala Dunia. Terbukti, saat ini lagu Waka-waka telah ditonton lebih dari 1,7 milliar dalam situs berbagi video Youtube.