5.1K
Liga Indonesia
Terungkap! Ini Tim Malaysia yang Tantang Persebaya
© Fitra Herdian/INDOSPORT
Sambut Positif
Sementara itu, pelatih Persebaya Alfredo Vera, menyambut positif adanya uji coba ini. Menurutnya partai uji coba internasional ini cukup penting, sebelum bergulirnya kompetisi Liga 1 2018.
"Uji coba ini memberikan pengalaman baru bagi pemain, selain itu juga uji coba ini diharapkan dapat mendongkrak kepercayaan diri tim. Ini momentum yanh bagus," ujar Alfredo.