16K
Liga Indonesia
Desain Jersey PSM Makassar Dibuat Mirip Seperti 2 Klub Besar Liga Inggris
© Reno Firhad Rinaldi/INDOSPORT
Kualitas Tinggi
Jersey yang digunakan para pemain PSM pun tak asal cetak. Ryan mengatakan, pihak apparel yang berada di Indonesia mengirimkan langsung bahan desain untuk dikonsultasikan dengan kantor pusat yang berada di Inggris. Setelah itu, jersey pun diproduksi dengan pabrik Umbro yang berada di China.
"Tapi didesain di sini (Makassar) kemudian di Inggris persetujuannya," ungkap Ryan.