Beberapa menit yang lalu, Timnas Indonesia U-23 yang ditangani oleh Luis Milla berhasil mendapatkan kemenangan atas tim tuan rumah Timnas Singapura U-23.
Skuat Garuda Muda mampu mengalahkan tuan rumah dengan skor telak 3-0 melalui gol dari Febri Hariyadi, Hargianto, dan juga Septian David Maulana.
Sejumlah fakta pun tercipta dalam laga tersebut dan INDOSPORT akan merangkumnya dalam tiga hal. Apa sajakah itu? Berikut ulasannya:
Baca Juga
- Febri Hariyadi Cetak Gol Indah, Milan Makin Jatuh Hati
- Singapura U-23 0-3 Timnas U-23: Garuda Muda Pecundangi Tuan Rumah
- Bantai Singapura, Dua Pemain Timnas U-23 Catatkan Rekor Fantastis
- Garuda Muda Mengamuk, Septian David Maulana Bawa Indonesia Unggul Sementara 3-0
- Bungkam Singapura, Tendangan Geledek Hargianto Bawa Indonesia Unggul Sementara 2 Gol