Liga Indonesia

Pakai Striker Lokal, Indra Sjafri Sanjung Pelatih Persebaya

Selasa, 27 Maret 2018 01:42 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Juni Adi
 Copyright:
Striker Persebaya

Persebaya Surabaya sendiri saat ini memiliki dua striker lokal andalan yang membawa klub juara Liga 2 2017 lalu. Mereka adalah Ricky Kayame dan Rishadi Fauzi.

Selain itu ada dua pemain sayap yang juga bisa menjadi striker jika dibutuhkan, yakni Irfan Jaya, Ferinando Pahabol, hingga Osvaldo Haay.

2.4K