14K
Bola Internasional
Frustasi dengan Filipina, Mantan Pemain Persela Lakukan Penonjokan
© perselafootball.com
Didepak Persela
Fatkhullo Fatkhuloev sendiri sejatinya didatangkan Persela untuk mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2018 ini.
Namun di musim yang belum bergulir, Laskar Joko Tingkir jutru mencoret legiun asingnya tersebut meski tampil bagus dalam ajang Piala Presiden 2018.
Asisten Manajer Persela, Agus Haryono, menyebutkan dilepasnya Fatkhullo bukan karena penampilannya yang tida baik selama bergabung beberapa bulan di Lamongan, namun lantaran posisinya yang tidak dibutuhkan dalam skema formasi pelatih Aji Santoso.