4.1K
Bola Internasional
Kalah 1-6, Pelatih Argentina: Kami Ditampar Pemain Spanyol!
© theguardian

Skuat Argentina pasca ditelan kekalahan 1-6.
Pekerjaan Rumah
Meskipun harus menanggung malu, alih-alih meratapi, Sampaoli justru memandang hasil 6-1 itu sebagai pekerjaan rumah agar Argentina tidak mengulangi rasa malu tersebut di gelaran Piala Dunia 2018.
"Kami harus melakukan perubahan setelah pertandingan ini, agar tidak terjadi kembali pada kami di Piala Dunia," kata Sampaoli.
"Hasil ini menjelaskan bahwa kami perlu mengambil pelajaran sebelum menyusun skuat final (di Piala Dunia) dan tetap bekerja, sehingga hal seperti ini tidak terjadi di di Piala Dunia," tutup pelatih 58 tahun itu.