Liga Indonesia

Jelang Hadapi Juara Piala Presiden, Kapten Arema FC Pantang Minder

Kamis, 29 Maret 2018 08:54 WIB
Kontributor: Ian Setiawan | Editor: Yohanes Ishak
 Copyright:
Arema FC Bangkit Saat Lawan Persija Jakarta

"Menghadapi Persija nanti, saya yakin tim ini memiliki kepercayaan diri kembali," beber Dendi.

Sedangkan kegagalan mengalahkan Mitra Kukar  disebutnya hanya karena faktor keberuntungan saja. Pada laga itu, Arema FC unggul dua gol lebih dulu, sebelum dikejar oleh Mitra Kukar hingga skor akhir berubah 2-2.

"Kurang beruntung saja. Karena kita sudah lama bermain di sini (Stadion Kanjuruhan). Tapi memang pertandingan pertama tidak mudah," pungkas putra asli kelahiran Malang tersebut.

6