Liga Indonesia

Lepas Arthur Bonai, Persija Resmi Rekrut Winger Lincah Asal Papua

Kamis, 29 Maret 2018 12:45 WIB
Penulis: Petrus Manus Da' Yerimon | Editor: Lanjar Wiratri
© Media Persija
Frengki Kogoya, resmi tanda tangan kontrak selama dua tahun bersama Persija. Copyright: © Media Persija
Frengki Kogoya, resmi tanda tangan kontrak selama dua tahun bersama Persija.
Frengki Dikontrak Dua Tahun

Bersama klub Ibu Kota, Frengki menandatangani kontrak dengan durasi dua tahun. Ia direkomendasikan langsung oleh pelatih Stefano Cugurra Teco yang menilai gaya permainan mantan PSPS Pekanbaru itu cocok dan bisa membantu Persija di musim ini.

"Frengki telah resmi bergabung dengan Persija untuk durasi kontrak dua tahun ke depan. Setelah berkoordinasi dengan tim pelatih, Frengki adalah pemain yang dibutuhkan oleh tim. Semoga dia bisa memberikan kontribusi positif untuk Persija," ujar Direktur Utama Persija, Gede Widiade.

1.4K