8.7K
Liga Indonesia
Banyak Batu di Lapangan, Penggawa Asing PSM Pertanyakan Kelayakan Stadion Marora
© INDOSPORT
Perseru Tumbang di Kandang
Perseru sendiri dikalahkan tamunya PSM Makassar dengan skor 0-1. Gol tunggal Ferdinand Sinaga di injury time membuat PSM membawa pulang tiga poin dari Serui.
RALAT
— Go-Jek Liga 1 (@Liga1Match) 31 Maret 2018
Pencetak gol pertandingan @perseru1969 melawan @PSM_Makassar dicatat sebagai gol bunuh diri pemain Perseru, Donny Harold Monim di menit 90+3'.
Demikian informasi kami berikan. Mohon maaf atas kesalahan sebelumnya.