5K
Liga Indonesia
Termasuk Lawan Persib, Begini Cara Persija Hadapi Pekan Padat di April
© Herry Ibrahim/INDOSPORT
Pakai Dua Metode
Lebih lanjut, Dokter tim Persija, Donny Kurniawan menjelaskan ia selalu siap membantu Teco untuk mempersiapkan timnya saat menjalani pekan padat. Dua metode yang jadi perhatian utama yakni soal waktu recovery dan asupan makanan serta pola istirahat yang cukup.
"Ice bath solusi terdepan untuk mengantisipasi agar pemain pulih lebih cepat. Biasanya metode ini saya lakukan setelah satu hari pertandingan dan saat selepas anak-anak menjalani taktik. Selanjutnya jaga pola makan dan istirahat cukup,” tutup dokter yang akrab disapa Doc Bro tersebut.