Liga Indonesia

Eks Persib yang Pensiun Beri Imbauan ke Gelandang Asing Borneo FC

Selasa, 3 April 2018 05:07 WIB
Penulis: Tiyo Bayu Nugroho | Editor: Juni Adi
© Muhammad Ginanjar/INDOSPORT
Carlton Cole saat memperkenalkan diri kepada awak media di Bandung. Copyright: © Muhammad Ginanjar/INDOSPORT
Carlton Cole saat memperkenalkan diri kepada awak media di Bandung.
Karier Cole di Persib

Cole menjadi salah satu pemain asing yang memperkuat Persib di Liga 1 2017. Bersama klub asal Kota Kembang tersebut ia bermain sebanyak lima kali, namun ia sendiri tak mencetak gol sama sekali.

Nama Cole sendiri meroket kala dirinya memperkuat West Ham United pada musim 2006-2015 lalu. Setidaknya tercatat 68 gol berhasil ia hasilkan selama membela West Ham, sebelum akhirnya pindah ke Glasgow Celtic.

Sebelum ke Persib, pemain berusia 34 tahun tersebut sempat juga bermain di laga MLS Amerika Serikat, Sacramento Republic.