4.1K
Liga Indonesia
Usai Tandang ke Serui, Dua Pemain PSM Makassar Ini Jadi 'Tumbal'
Kondisi Wiljan Pluim
Sementara Pluim, pemain asal Belanda itu mengalami infeksi sinus yang dideritanya sebelum berangkat ke Serui beberapa hari lalu. Pluim pun memaksakan kondisinya ketika bertanding melawan Perseru, Sabtu (31/3/18) kemarin dan berusaha bermain total selama 90 menit.
"Pluim juga ada infeksi sinus dan dia sudah merasakan penyakit itu sebelum dia berangkat ke Serui tapi dia berusaha bermain maksimal selama 90 menit di Serui," sambung Robert.