8.4K
Liga Europa
Rekap Hasil Pertandingan Babak 8 Besar Liga Europa 2017/18
© Getty Image

Para penggawa Arsenal berselebrasi usai berhasil mencetak gol ke gawang CSKA Moskow.
Arsenal Menang Telak
Arsenal sukses meraih kemenangan kala menjamu tamunya dari Rusia, CSKA Moskow dalam laga leg pertama perempatfinal Liga Europa, pada Jumat (06/04/18) dini hari.
Dalam laga tersebut, The Gunners menang dengan skor 4-1. Masing-masing gol Meriam London diciptakan oleh dua gol Aaron Ramsey, dan dua gol Alexandre Lacazette.