Liga Inggris

4 Alasan Man City Kalah dari Man United yang Berujung Batal Juara

Minggu, 8 April 2018 09:33 WIB
Editor: Yohanes Ishak
© Getty Image
Manchester City. Copyright: © Getty Image
Manchester City.
Mental Jatuh

Tidak hanya membuat fokus hilang, mental Man City juga benar-benar menjadi jatuh. Hal ini benar-benar mampu dimanfaatkan dengan baik oleh The Red Devils yang pada akhirnya mampu membuat pertandingan menjadi lebih hidup.

Hingga akhirnya, gol dari Chris Smalling di menit ke-68 mengubah keadaan yang membuat keunggulan menjadi milik Man United dengan skor 3-2.

Hal inilah yang membuat mental dan semangat dari Man United benar-benar jatuh, bahkan nyaris hancur karena beberapa kali mereka kerap mendapat serangan dari tamunya.

Hingga akhirnya, wasit ternama di Inggris, Martin Atkinson meniup peluit tiga kali tanda berakhinya pertandingan skor 3-2 untuk Man United tak berubah. Maka Man City dipaksa oleh tim tamu untuk menunda pesta gelar juara di pekan ini.

1